Segera Daftar, Mbangundeso Siapkan Bantuan Biaya Pendidikan untuk Siswa SMA dan SMK, Juga Mahasiswa

- 12 Februari 2021, 11:35 WIB
NGO Mbangundeso membuka kesempatan beasiswa bagi siswa SMA/SMK dan Mahasiswa
NGO Mbangundeso membuka kesempatan beasiswa bagi siswa SMA/SMK dan Mahasiswa /Instagram @mbangun_deso/

MUDANESIA - Mbangundeso Scholarship siap membantu siswa SMA dan SMK, serta mahasiswa dengan bantuan biaya pendidikan.

Mbangundeso merupakan sebuah program sebagai salah satu kontribusi nyata @Mbangun_deso sebagai NGO yang bergerak dalam pengembangan pendidikan di Indonesia.⠀

Penerima beasiswa program Mbangundeso akan mendapatkan berbagai fasilitas sekaligus menjadi volunteer program pengabdian Mbangundeso.

Baca Juga: Keluarkan Kartu KIS dari Dompet, Bisa Dapat Bansos Kemensos Rp300 Ribu Cair Februari 2021

Penerima beasiswa kategori SMA/SMK sederajat akan menerima bantuan biaya pendidikan sebesar Rp400 ribu tiap semesternya. Sedangkan untuk kategori mahasiswa sebesar Rp600 ribu tiap semester. Penerima beasiswa akan mendapatkan juga mentoring pemberdayaan masyarakat desa.

Berikut persyaratan bagi calon penerima beasiswa sebagaimana dikutip Mudanesia.com dari Instagram @mbangun_deso:

1. Warga Negara Indonesia (WNI)
2. Tidak ada batasan umur
3. Siswa SMA/SMK/MA Sederajat, atau Mahasiswa aktif/cuti D3/D4/S1/S2 (dari jurusan/kampus dalam negeri dan luar negeri)⠀

Baca Juga: Beasiswa Sarjana SEA 2021, Berikut Jadwal, Syarat, dan Tahapan Seleksinya

4. Tidak ada syarat minimal nilai rapor atau IPK⠀
5. Siswa atau mahasiswa yang sudah menerima beasiswa pemerintah maupun swasta diperbolehkan mendaftar⠀

Halaman:

Editor: Sofia Khansa

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah