Bisa Juga Buat Cegah Tumor, Berikut Ini Manfaat Daun Sirih Merah Buat Kesehatan

- 8 Desember 2020, 14:37 WIB
Daun sirih merah.
Daun sirih merah. /Mudanesia/Sofia Khansa

MUDANESIA – Daun sirih merah dipercaya sebagai obat herbal yang efektif mengobati penyakit diabetes sampai kanker. Daun sirih merah memiliki kandungan yang tidak jauh berbeda dengan sirih hijau.

Daun sirih merah termasuk ke dalam Tanaman Obat Keluarga (Toga). Daun sirih merah mengandung alkaloid, flavonoid, saponin, tanin, karvakol, dan eugenol.

Tidak hanya itu, daun sirih merah bersifat antiinflamasi, antikanker, antiseptic, dan antioksidan. Berikut manfaat daun sirih merah bagi kesehatan tubuh.

Baca Juga: Simak Alasan Mengapa Masyarakat Mesir Mengistimewakan Kucing

Mempercepat Penyambuhan Luka

Daun sirih merah dapat membantu mempercepat penyembuhan luka. Daun sirih merah mengandung polifenol yang memiliki sifat antioksidan.

Polifenol juga meningkatkan aktivitas enzim dalam pengambilan radikal bebas dalam tubuh, seperti superoksida dismutase dan katalase.

Obat Diabetes

Daun sirih merah bermanfaat sebagai obat herbal penyakit diabetes. Hal ini dikarenakan daun sirih merah mengandung alkaloid dan flavonoid yang berfungsi menurunkan kadar gula darah dalam tubuh.

Halaman:

Editor: Setiono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah