Ukur Suhu di Dahi Atau Tangan, Mana yang Lebih Akurat Hasilnya?

- 6 Januari 2021, 08:05 WIB
Pengukuran suhu badan dengan thermogun
Pengukuran suhu badan dengan thermogun /

MUDANESIA - Penggunaan termometer saat ini sangat masif. Terutama semenjak pandemi virus corona terjadi.

Area dahi dan tangan kerap menjadi bagian tubuh untuk mengecek suhu oleh termometer khususnya berjenis thermo gun.

Cara tersebut dianggap lebih praktis dan cepat untuk mengetahui hasilnya. Namun, tak hanya dahi dan tangan, ketiak pun kerap jadi area yang tepat untuk mengecek suhu tubuh.

Baca Juga: Virus Corona Bisa Bermutasi, Ahli Mikrobiologi Unpad Berikan Penjelasannya dalam Artikel Ini

Dari ketiga area tubuh tersebut, mana yang sebenarnya menunjukkan hasil lebih akurat?

Untuk mengetahui fakta medisnya dan cara menggunakan termometer yang benar, simak di bawah ini.

Pertama, ketahui bahwa sekarang yang digunakan adalah termometer digital. Sebab, termometer air raksa (bermerkuri cair) sudah dilarang penggunaannya.

Baca Juga: Jangan Lewatkan, Catat Waktu Saksikan 7 Fenomena Langit di Tahun 2021!

Pada dasarnya, termometer digital dapat digunakan dengan tiga cara berbeda, yaitu:

Halaman:

Editor: Raden Bagja

Sumber: dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah