Posting Foto Jadul, Emil Ceritakan Beban Anak SMP di Masa Orde Baru yang Wajib Hapal Nama Menteri

- 2 Desember 2020, 20:14 WIB
Foto Kang Emil di masa SMP
Foto Kang Emil di masa SMP /Instagram @ridwankamil/

Kang Emil juga menjelaskan alasan ekspresi kerung saat difoto.

"Beban hidup anak SMP jaman orde baru memang berat," katanya kepada @arif.ikhwani sambil menyematkan emoji tertawa di akhir jawaban.

Jawaban Kang Emil tentang beban anak SMP di masanya itu, diiyakan oleh @rina_widiaina.

"Sama pak harus hapal menteri kabinet, Return to Eden, Lupus, dan anak SMPN 4 Bandung mah wajib apal pasal-pasal UUD 45 donk. Sampe agak masih inget pasal 33 ayat ttg air bumi dan sekitarnya dikuasi negara dan dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat. kitu meureun klo ga salah (Makmur Indonesiaku)," katanya.

Duh, postingan Kang Emil jadi bikin generasi SMP orde baru pada buka-bukaan kenangannya. Nah, kalau generasi milenial akan mengenang apa, ya, di masa SMP?***

Halaman:

Editor: Sofia Khansa

Sumber: Instagram @Sandi Tile


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x