Rekrutmen CPNS 2021 Diprioritaskan untuk 3 Formasi Berikut, Apa Saja?

- 24 Februari 2021, 08:20 WIB
Informasi Penerimaan dan Seleksi CPNS 2021 lengkap beserta formasi untuk S1, D3 dan SMA.
Informasi Penerimaan dan Seleksi CPNS 2021 lengkap beserta formasi untuk S1, D3 dan SMA. /Instagram @infocpns2021/

MUDANESIA - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo mengungkapkan, pendaftaran seleksi CPNS 2021 akan dibuka mulai dari bulan April hinggga Mei 2021.

Menurut Menteri PANRB Tjahjo Kumolo, akan ada sebanyak 113.172 posisi untuk instansi pusat dan sebanyak 439.170 posisi untuk instansi pemerintah daerah.

Ada 3 formasi yang menjadi prioritas dengan harpan dapat mendukung arah serta prioritas pembangunan nasioonal, juga potensi daerah.

Baca Juga: Yuk, Daftar dan Login di www.prakerja.go.id, Bisa Dapat BLT Total Rp3,55 Juta untuk 600 Ribu Orang

Formasi yang masih menjadi prioritas di CPNS tahun ini masih sama dengan tahun 2020. Formasi itu di antaranya tenaga kesehatan, tenaga guru, dan tenaga teknis.

Beberapa formasi lain untuk CPNS yang bakal dibuka pada seleksi tahun 2021 antara lain posisi bidan, perawat, dokter spesialis, dokter umum, penyuluh perairan, penyuluhan pertanian, dan lainnya.

Adapun untuk mengikuti pendaftaran seleksi CPNS 2021 para pelamar harus menyiapkan 6 dokumen wajib sebagaimana yang dikutip dari laman sscn.bkn.go.id berikut ini:

Baca Juga: Bisa Kurangi Gangguan Kesehatan Mental, Berikut 5 Manfaat Menulis Buku Harian

Berkas Dokumen CPNS 2021

Halaman:

Editor: Sofia Khansa

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah