Kolaborasi Enam Startups Selenggarakan Bandung Startup Pitching Day 2022

- 17 Juni 2022, 15:26 WIB
Ilustrasi startup sedang berdiskusi
Ilustrasi startup sedang berdiskusi /Pexels/

Dari 69 startup yang mendaftarkan diri, terpilih 20 startup terbaik yang memiliki bold idea dengan basis teknologi sebagai solusi bagi permasalahan di Indonesia. D antaranya para startups ini beroprasi pada kategori FinTech, EdTech, HR-Tech, Internet of Things (IoT), Waste Management, Environment – Sustainable product, Life Science, dan Skincare & Beauty.

Adapun 20 startup itu adalah IJO, Huniflex, Tongbos, Cody Kit, JUBELO, Investly, Menno, Kulaku - Coconut Energy Indonesia, Cooklative, Reekan, Harmoniz, LesQ, iWindMSS (Smart Wind Turbine), Titiktemu.co.id, Karla Bionics, Konsela, Belajardeen, Finca, Alture Beauty and Wellness, Widya Skilloka.

Baca Juga: Terkena Virus Ramsay Hunt, Justin Bieber Batalkan Beberapa Pertunjukkan Konser

Sementara Investor yang sudah konfirmasi akan hadir dalam acara ini adalah 28 invited Venture Capital (VC) dan angel investor dari dalam dan luar negeri, yaitu 1982 VC, Alpha JWC Ventures, Alpha Momentum Indonesia, Antler, Arise VC, Bayu Syerli, Dream Incubator, East Venture, Endeavor, Ficus VC, Finch Capital, Future Play, Go-Ventures, Ideosource Entertainment, Javas Venture, MDI Ventures, Meet Ventures, Moonshot Ventures, Northstar, Open Space Venture, Salim Group, STRIVE, Supernovae, Sweef Capital, Telkomsel Corporate Accelerator (Tinc), TMI, Venturra Discovery, Vertex Ventures.***

Halaman:

Editor: Sofia Khansa

Sumber: itb.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x