Resep Mudah Masak Menu Ikan Salem Tomat Hijau dan Perhitungan Biayanya!

- 14 September 2021, 09:15 WIB
Resep mudah ikan salem tomat hijau./
Resep mudah ikan salem tomat hijau./ /Yenny Hardiyanti/Mudanesia

Cara memasak:
1. Goreng ikan salem hingga kecoklatan, angkat, tiriskan, simpan
2. Panaskan wajan dan masukkan bawang putih dan bawang bombay, tumis hingga harum
3. Masukkan daun sereh, daun salam, lengkuas
4. Masukkan cabe rawit, merica, garam, gula merah
5. Masukkan Ikan Salem yang sudah digoreng, lalu aduk dengan semua bumbu
6. Masukkan tomat hijau dan tumis semua sebentar
7. Angkat lalu hidangkan di atas piring

Baca Juga: Selesaikan Kontrak Kerja dan Pamit, Ini Pertanda Maia Estianty Pindah ke AS?

 

Perkiraan biaya:
1. Bumbu Dapur (sereh, laos, daun salam), bawang putih, bawang bombay, cabe rawit Rp 5.000
2. Ikan Salem (satu keranjang isi 2 ekor) Rp 15.000
3. Gula merah Rp 500
4. Tomat hijau Rp 1.000

Total biaya Rp 21.500

Mudah dan murah, kan?! Selamat mencoba!!***

Halaman:

Editor: Yenny Hardiyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x