Cek NISN dan Cara Daftar di Link pip.kemdikbud.go.id, Bantuan Rp 1Juta Per Siswa

- 24 Desember 2020, 16:25 WIB
Cara cek penerima bantuan PIP Kemendikbud dengan NISN SD SMP SMA
Cara cek penerima bantuan PIP Kemendikbud dengan NISN SD SMP SMA /Metro Lampung News/Hanisaul Khoiriyah

MUDANESIA - Program Indonesia Pintar (PI) merupakan kerja sama Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dengan Kementerian Agama.

PIP merupakan program bantuan keluarga miskin, rentan miskin yang memiliki Kartu Keluarga Sejahtera dan Peserta Program Keluarga Harapan (PKH).

Program ini memberikan bantuan hingga Rp1 juta untuk tiap siswa.

Baca Juga: Lebih Personal Kirim Kartu Natal Digital, Berikut 4 Aplikasi Rekomendasi Pembuat Kartu Digital

Bantuan ini diberikan kepada pemegang Kartu Indonesia Pintar (KIP), baik pelajar sekolah maupun peserta program pendidikan kesetaraan.

Dikutip dari Beritadiy.com, dalam artikel berjudul: "Ada Bantuan Rp 1 Juta Per Siswa, Ini Cara Daftar dan Cek NISN di Link pip.kemdikbud.go.id," berikut cara cek online daftar penerima bantuan PIP.

Pengecekan dana bantuan PIP juga dapat dilakukan secara online dengan cara berikut ini:

Baca Juga: Sekolah Tatap Muka, Guru dan Siswa Sebaiknya Rapid Tes, FAGI Jabar: Naik Kereta Api Saja Harus Tes!

1. Klik link https://pip.kemdikbud.go.id/
2. Klik Cek Penerima PIP
3. Masukkan NISN, Tanggal lahir, dan Nama Ibu kandung
4. Klik Cek Data
5. Setelah itu akan ditampilkan keterangan Nama Siswa, Nama Sekolah, Tempat Tinggal, dan Bank Penyalur.

Halaman:

Editor: Sofia Khansa

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x